Advertisement

Responsive Advertisement

Memutihkan Gigi Hanya Dengan 1 Bahan Sederhana

senyum yang indah cocok dipadukan dengan gigi yang putih, menjadi penilaian tersendiri bahwa orang yang bersangkutan, cinta akan kebersihan ataupun jorok terhadap diri sendiri.

gigi putih tanpa ke dokter gigi


untuk memutihkan gigi, anda bisa mencoba tips sederhana yang tentunya akan memberikan hasil gigi putih anda secara maksimal.


cara ini sudah kami terapkan dan hasilnya luar biasa, tanpa perlu datang ke dokter gigi langgangan anda.


cara ini akan menghemat banyak uang anda, dan simpan uang anda untuk kebutuhan lainnya.

Memutihkan Gigi Kuning Tanpa Perlu ke Dokter Gigi


Gunakan activated organic charcoal

adalah arang bubuk hasil pembakaran dari kayu, bambu, yang kemudian di olah dan di campur dengan beberapa bahan aktif.


sifat arang yang halus dan keras seperti amplas akan mengikis lapisan kuning atapun karang yang menempel di gigi.


tidak beracun dan memiliki sifat menyerap racun, bahkan di beberapa makanan seperti kue, dan mie ada yang ditambahkan arang aktif untuk  pewarna dan aman di makan.


jadi arang aktif ini bisa digunakan sebagai natural teeth whitening tanpa perlu pergi ke dokter gigi kesukaan anda.


Bagaimana cara penggunaan nya :

taburkan sedikit arang aktif ke sikat gigi anda, dan gosok-gosok hingga terasa bersih, kumur-kumur.

kemudian sikat gigi anda lagi dengan pasta gigi , untuk menghilangkan sisa arang aktif yang tertinggal di gusi.

untuk hasil yang terbaik lakukan secara rutin selama 2 - 4 minggu, karena bergantung dengan tingkat kuning dan kotor nya gigi anda.

untuk arang aktif ini bisa di beli di toko terdekat di kota anda, ataupun beli di toko online.

harga nya relatif murah dibandingkan dengan hasil dan manfaat yang kamu terima.


Baca Juga :

Posting Komentar

0 Komentar